Koperasi Pesantren Kanjeng Sepuh adalah koperasi yang beranggotakan seluruh karyawan kanjeng sepuh pada jenjang pendidikan dasar, pendidikan menengah atau pendidikan setara.
Pendirian Koperasi Sekolah Koperasi kanjeng sepuh diharapkan menjadi mengambil prakarsa inovatif, artinya berusaha mencari, menemukan, dan memanfaatkan peluang yang ada demi kepentingan bersama.
Untuk itu setiap tahunya di lakukan rapat anggota tahunan (RAT) / tutup buku di tahun 2018, yang dilaksanakan di PKSS unit 1 Sidayu Gresik